[2024-04-22] penerimaan proposal Program Dana Padanan Tahun 2024 oleh Ditjen Diktiristek. ( 2 Dokumen )

book

BUKU AJAR PENGANTAR ILMU KESEHATAN GIGI MASYARAKAT

  • PublisherUniversitas Mahasaraswati Press
  • Year2024

Winslow dan WHO menegaskan bahwa kesehatan masyarakat diartikan sebagai ilmu dan seni untuk mencegah sakit, memperpanjang hidup, dan meningkatkan kesehatan masyarakat, melalui usaha-usaha pengorganisasian masyarakat, upaya untuk menghimpun potensi atau sumber daya yang ada dalam masyarakat, untuk berpartisipasi dalam bidang kesehatan.

Tujuan kesehatan masyarakat adalah dalam bidang promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif setiap warga masyarakat dapat mencapai derajat kesehatan yang optimal baik fisik, mental, sosial serta diharapkan berumur panjang. Untuk mencapai tujuan tersebut Winslow menetapkan suatu syarat yang sangat penting yaitu “Harus selalu ada pengertian, bantuan dan partisipasi dari masyarakat secara teratur dan terus menerus”.

Buku ajar dengan judul “Pengantar Ilmu Kesehatan Gigi Masyarakat” berusaha memaparkan hal-hal yang menyangkut kesehatan dalam kehidupan sehari-hari, khususnya Kesehatan gigi masyarakat., seperti kesehatan lingkungan, gizi kesehatan masyarakat, pelayanan Kesehatan, pemberdayaan kesehatan gigi masyarakat, dan kedokteran gigi keluarga. 


Judul BUKU AJAR PENGANTAR ILMU KESEHATAN GIGI MASYARAKAT
Tahun 2024
Jenis Buku Buku Ajar
Pustaka Non Fiksi
Terbitan PT Penelitian
Kepengarangan
Penulis :
  • I Gusti Ayu Ari Agung
  • Gusti Ayu Yohanna Lily
  • I Nyoman Panji Triadnya Palgunadi
  • Yudha Rahina
  • Ni Putu Idaryati
Penyunting : Dewa Made Wedagama
Design and Layout :
  • Tiara Nabilah Azalia
  • G.D. Ayu
ISBN 978-623-5839-69-1
Dimensi Buku 15,5 x 23 cm (Unesco)
Jumlah Halaman 95 Halaman
Ketersediaan 1
Harga Buku Rp. 150.000,-
Baca Buku
Beli Buku

Buku Terbaru

BUKU AJAR H. pylori: BASIC, RESPONS IMUNOLOGI DAN BIOLOGI MOLEKULERNYA
2024
Selengkapnya
BUKU AJAR PENGANTAR ILMU KESEHATAN GIGI MASYARAKAT
2024
Selengkapnya
MODEL PENGELOLAAN DAERAH PESISIR TANJUNG BENOA-BALI
2024
Selengkapnya